A.
Tujuan
1.
Mahasiswa
dapat melakukan percobaan pengukuran arus searah (DC) dengan menggunakan miliampermeter dalam rangkaian
listrik.
2.
Mahasiswa
dapat melakukan percobaan pengukuran tegangan dengan voltmeter DC dalam
rangkaian listrik.
3.
Mahasiswa
dapat menganalisa hasil pengamatan dari percobaannya.
B. Teori Singkat
Besar arus listrik yang mengalir dalam suatu rangkaian
ditentukan oleh besar tegangan (sumber) dan tahanan pada rangkaian tersebut.
Menurut G. S. Ohm besar arus yang mengalir dalam suatu
rangkaian berbanding lurus dengan tegangan dan berbanding terbalik dengan
tahanannya. Pernyataan ini dirumuskan seperti berikut:
C. Alat Dan Bahan Percobaan
1. Voltmeter DC;
2. Miliampermeter DC;
3. Tahanan karbon, 68Ω, 150Ω, 470Ω;
4. DC powersupply;
5. Papan rangkaian;
6. Kabel penghubung.
D. Langkah
Kerja
1.
Siapkan
alat dan bahan percobaan;
2.
Buatlah
rangkaian seperti gambar no.1 pastikan polaritas alat ukur dan batas ukurnya
serta powersupply;
3.
Tentukan
tegangan sumber : 6 volt, dan ukur tegangan antara titik A dan B, VAB
dan ukur arus yang mengalir;
4.
Masukkan
hasil pengamatan tadi pada tabel hasil pengamatan;
5.
Lakukan
percobaan seterusnya sesuai dengan tabel pengamatan berikutnya.
E.
Hasil percobaan
No.
|
Gambar Rangkaian
|
R1
|
R2
|
R3
|
Es
|
VAB
|
VBC
|
I
|
1.
|
|
68Ω
|
-
|
-
|
6V
|
6.2V
|
-
|
70
|
2.
|
|
68Ω
|
150Ω
|
-
|
6V
|
1.5V
|
4.7V
|
14
|
3.
|
|
68Ω
|
150Ω
|
-
|
6V
|
6.2V
|
-
|
28
|
4.
|
|
68Ω
|
150Ω
|
470Ω
|
6V
|
6.2V
|
26
|
F.
Analisa Data
Dari percobaan di atas terdapat beberapa perbedaan hasil percobaaan antara
perhitungan menggunakan rumus dengan perhitungan menggunkan alat ukur.
Tabel
perbandingan perhitungan:
No.
|
Dengan
rumus
|
Dengan
alat ukur
|
1.
|
88mA
|
70mA
|
2.
|
27mA
|
14mA
|
3.
|
128mA
|
28mA
|
4.
|
141mA
|
26mA
|
Perbedaan yang cukup signifikan tersebut mungkin dikarenakan;
1.
Kesalahan
alat ukur (miliampermeter), karena pada pengukuran arus saja yang salah. Sedangkan pada pengukuran tegangan
tidak menemukan perbedaan yang begitu jauh;
2.
Kesalahan
penguji dalam membaca alat ukur (miliampermeter).
3.
Kesalahan
dalam merangkai rangkaian alat.
H.
Kesimpulan Dan Saran
Dari percobaan di atas dapat disimpulkan bahwa, penghitungan dengan menggunakan
alat ukur analog seperti hal di atas sangant dimungkinkan untuk terjadinya
kesalahan perhitungan, meskipun juga mungkin kesalahan penguji.
Saran
penguji pada percobaan kali ini adalah, telitilah dalam membaca alat ukur
analog. Pilihlah alat ukur yang mempunyai ketilitian baik, dan piilih alat ukur
yang baik juga.
Sumber :
No comments:
Post a Comment